Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia
Vol 3 No 3 (2023): JPMI - Juni 2023

Pelatihan Pembuatan Es Krim Jamu Masyarakat Desa Lenteng Timur Kecamatan Lenteng, Sumenep

Alivia Silmi Khoirunnisa (Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Trunojoyo Madura, Indonesia)
Amin Saputra (Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Trunojoyo Madura, Indonesia)
Sri Rahayu (Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Trunojoyo Madura, Indonesia)
Mardiyah Hayati (Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Trunojoyo Madura, Indonesia)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2023

Abstract

Es krim jamu merupakan inovasi es krim dari berbagai bahan rempah-rempah yang bertujuan agar menjadi makanan olahan yang baik untuk kesehatan. Dengan adanya inovasi es krim jamu dapat menambah minat masyarakat terutama anak-anak dalam mengonsumsi jamu, dan dapat membantu mengurangi kecanduan anak-anak terhadap makanan yang tidak sehat. Kegiatan pembuatan es krim jamu dilaksanakan di Desa Lenteng Timur, Kecamatan Lenteng, Kabupaten Sumenep yaitu dalam bentuk praktek langsung ke lapangan. Dengan cara memberikan materi tentang manfaat es krim jamu, cara pembuatan es krim jamu dan kemudian kami melakukan praktek dalam proses membuat es krim jamu mulai dari awal hingga menunjukkan es krim yang sudah siap untuk dinikmati.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpmi

Publisher

Subject

Humanities Education Engineering Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia (JPMI) adalah jurnal nasional yang berisi hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, teknik, pertanian, sosial humaniora, komputer dan kesehatan. JPMI terbit dua bulan sekali, yaitu ...