Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi
Vol. 4 No. 5 (2023): Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (Mei - Juni 2023)

Efektivitas Penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi Terhadap Tata Persuratan Elektronik (Literature Review Manajemen Sekuriti)

Tiara, Ananda (Unknown)
Fauzi, Achmad (Unknown)
Dayanti, Helmi (Unknown)
Sari, Novita (Unknown)
Khotimmah, Nurul (Unknown)
Roliyanah, Tesalonika (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 May 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas penggunaan teknologi informasi dalam komunikasi elektronik untuk menilai sejauh mana penggunaan teknologi informasi dalam komunikasi elektronik dapat meningkatkan efektivitas dan efisiensi proses komunikasi dalam suatu organisasi atau lembaga. Penting bagi suatu organisasi atau perusahaan untuk memiliki kebijakan dan prosedur yang jelas mengenai penggunaan komunikasi elektronik, termasuk tata cara penggunaan komunikasi elektronik, penyimpanan file dan keamanan informasi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JEMSI

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI), ISSN 2686-5238 (online) dan ISSN 2686-4916 (print), merupakan jurnal penelitian manajemen dan sistem informasi yang diterbitkan sejak tahun 2019 oleh Dinasti Publisher. Jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan hasil penelitian kepada para ...