Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis tanaman sayuran yang memiliki daya saing pada lahan sawah dan faktor-faktor pendukung sarana produksi yang diperlukan untuk meningkatkan produksi tanaman sayuran di lahan sawah. Metode Penelitian yang digunakan adalah metode survey sedangkan metode analisis adalah metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bawang merah, cabai merah dan cabai rawit secara ekonomis memiliki daya saing. Namun, bawang merah belum memiliki daya saing pada tingkat produktivitas aktual dibandingkan usahatani cabai merah dan cabai rawit. Fakto-faktor pendukung sarana produksi usahatani bawang merah di Kecamatan Peukan Bada bukan hanya bibit unggul. Hasil perbandingan kondisi di lapangan penelitian dan Rekomendasi BPTP Aceh, pupuk dan teknik budidaya juga berpengaruh pada produksi usahatani bawang merah. Kata Kunci : Daya Saing, Tanaman Sayuran, Pendapatan, Sarana ProduksiAbstract. This study aims to determine the type of vegetable crops that are competitive on the wetland and supporting factors of production facilities necessary to increase the production of vegetable crops in the wetland. The research method used is survey method while the method of analysis is descriptive qualitative method.The results of this study indicate that the onions, red peppers and chili sauce economically competitive. However, onion is not competitive on the level of actual productivity than farming red chili and cayenne pepper. Factors supporting production facilities onion farming in the sub-district of Peukan Bada not only of seeds. The results of the comparison conditions in the field of study and recommendation Food Crop Study Center of Aceh, fertilizer and cultivation techniques also affect the production of onion farming. Keywords: Competitiveness, Vegetable Plants, Earnings, Production Facilities
Copyrights © 2017