Journal of Systems, Information Technology, and Electronics Engineering
Vol 2 No 2 (2022): DESEMBER 2022

Desain Sistem Informasi Berbasis Website, Monitoring RAB Menggunakan Bahasa Pemrograman HTML Dan PHP

Damayanti, Siti Umi (Unknown)
Jumrianto, Jumrianto (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Rancangan sistem Informasi adalah merancang atau membuat sistem baru untuk mengatasi masalah yang lama. Perancangan sistem dapat diartikan sebagai siklus pengembangan sistem, pendefinisian dari kebutuhan fungsionalis, persiapan untuk implementasi rancang bangun, menggambarkan suatu sistem yaitu penggambaran, perencanaan, pembatasan sketsa, termasuk mengkonfigurasi komponen-komponen perangkat lunak dan perangkat keras dari suatu system. Perancangan sistem informasi monitoring Rencana Anggaran Biaya (RAB) berbasis website HTML dan PHP memiliki tujuan memonitoring RAB. Jika tidak ada monitoring RAB sering kali berkas RAB yang perlu ditindaklanjuti berhenti dan lebih lama prosesnya serta juga kadang berkas tidak ditemukan karena kesulitan untuk melacaknya. Tingkat keberhasilan sistem informasi monitoring RAB berfungsi dengan baik, sistem dan fitur-fitur yang telah dibuat dapat digunakan dengan baik tanpa eror

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jsite

Publisher

Subject

Education Electrical & Electronics Engineering

Description

System Engineering, Information Technology, Electronics Enginering, Electrical Engineering, Mechatronics, Automation, Educational Digital Media, Artificial Intelligence, and ...