Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan
Vol. 1 No. 02 (2023): Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan

Optimalisasi Literasi Digital Terhadap Generasi Z dan Merekontruksi Moral Menuju Pendidikan Berkualitas Perspektif SDGs 2030

Aditya Ramadhan (IAIN Syekh Nurjati Cirebon)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui dan memahami peran literasi digital terhadap generasi Z, dan mengetahui moral untuk kualitas pendidikan yang lebih baik. Dengan menggunakan metode studi kepustakaan dan analisis deskriptif melalui pendekatan kualitatif dapat digunakan dan menghasilkan suatu kesimpulan. Sustainable Development Goals adalah sebuah sistem yang saling terkait dan saling mempengaruhi. Dalam paradigma pendidikan kebutuhan khusus keberagaman anak sangat dihargai sesuai karakteristik yang dimilikinya. Faktor yang mempengaruhi kualitas mutu pendidikan di intansi pendidikan merupakan bagian integral yang tidak bisa dipisahkan. Faktor-faktor tersebut mendukung untuk meningkatkan pendidikan yang lebih bermutu serta menjadikan standar pendidikan dan pengajaran. Manfaat yang dapat ditemukan dalam penggunaan teknologi di dunia pendidikan dapat mengembangkan keterampilan dan pengetahuan yang tepat sehingga mereka dapat menjadi profesional yang baik di bidang pilihan mereka. Melalui penggunaan teknologi pendidikan, pelajar dapat memperoleh keterampilan ini dan juga mengembangkan pengetahuan mereka melalui berbagai program yang tersedia secara online.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jmp

Publisher

Subject

Mathematics Social Sciences Other

Description

Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan adalah Jurnal jurnal peer-review yang diterbitkan oleh Yayasan Aya Sophia Indonesia pada tahun 2022. Kami menerbitkan makalah penelitian asli, artikel review dan studi kasus berfokus pada pengembangan ilmu pengetahuan, pendidikan dan kemanusiaan, tidak terbatas ...