AGRINESIA: Jurnal Ilmiah Agribisnis
VOL 7, NO 1, 2022

ANALISIS EFISIENSI RANTAI PASOK JAGUNG DI KECAMATAN KABILA KABUPATEN BONE BOLANGO

Zein Anggowa (Unknown)
Asda Rauf (Unknown)
Ria Indriani (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis : efisiensi rantai pasok jagung yang ada di Kecamatan Kabila Kabupaten Bone Bolango. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Pengukuran efisiensi rantai pasok dilakukan dengan pendekatan efisiensi pemasaran, nilai tambah menggunakan analisis nilai tambah rantai pasok. Hasil penelitian menunjukkan Pengukuran  efisiensi rantai pasok margin pemasaran pada saluran II sebesar 334/tongkol dan margin pemasaran pada saluran III sebesar 750/tongkol. Masing-masing dari saluran pemasaran memiliki nilai farmer’s share yang berbeda-beda yakni : farmer’s share tertinggi terdapat pada saluran pemasaran II, sebesar 83,3%. Pada farmer’s share kedua saluran pemasaran efisien karena kedua saluran pemasaran tersebut lebih besar dari 70%.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

AGR

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

AGRINESIA: Jurnal Ilmiah Agribisnis is a scientific periodical published by the Department of Agribusiness, Faculty of Agriculture, Universitas Negeri Gorontalo. AGRINESIA is published three times a year in November, March, and July. AGRINESIA is a scientific forum for researchers, academics and ...