PRAJA observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik
Vol. 3 No. 02 (2023): ADMINISTRASI PUBLIK

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN LAYANAN SAMSAT KELILING DALAM MENINGKATKAN PEROLEHAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DI SAMSAT MANYAR SURABAYA

Veliasari, Lisef Adinda (Unknown)
Widodo, Joko (Unknown)
Soesiantoro, Adi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2023

Abstract

Keunggulan Samsat keliling memilik kendala. Penelitian ini berusaha ingin mencari tahu bagaimana implementasi kebijakan layanan Samsat keliling dalam meningkatkan perolehan Pajak Kendaraan Bermotor di Samsat Manyar Surabaya. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif analitik. Pendekatan teoritik digunakan Model Implementasi dari George Edwards III mengenai keberhasilan implementasi kebijakan publik dipengaruhi oleh faktor-faktor Komunikasi, Sumber daya, Struktur Birokrasi dan Disposisi. Penelitian ini menghasilkan bahwa implementasi layanan Samsat keliling sudah baik dalam pelaksanaan implementasinya. Perolehan Pajak Kendaraan Bermotor setiap tahunya menyumbangkan nominal yang besar, hal ini dapat dibuktikan bahwa Samsat Keliling sudah berhasil dalam implementasinya dan berhasil meningkatkan perolehan pajak Kendaran Bermotor setiap tahunnya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

praja

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

PRAJA Observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik, e- ISSN: 2797-0469 ini diterbitkan oleh Departemen Aksiologi, Community of Research Laboratory Surabaya, Indonesia sebagai media komunikasi dan diseminasi hasil penelitian dan karya ilmiah di bidang Administrasi Publik; Manajemen Publik; ...