Jurnal Al Amal
Vol. 1 No. 2 (2023): JUNI 2023

WORK TRAINING DAN PENGARUHNYA TERHADAP EMPLOYEE PERFORMANCE DI PABRIK GALANGAN KAPAL BATAM

Nurul Qolbi (Institut Agama Islam (IAI) Abdullah Said Batam)
Tedi Hermansyah (Institut Agama Islam (IAI) Abdullah Said Batam)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Tujuan dari artikel ini ialah untuk mengetahui pengaruh secara serentak dan sendiri-sendiri antara work training yang terdiri dari variabel metode pelatihan, materi pelatihan dan instruktur pelatihan terhadap employee performance di Pabrik Galangan Kapal Batam. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksplanatif (penelitian penjelasan) dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini berjumlah 52 karyawan. Hasil pengujian secara serentak variabel metode pelatihan, variabel materi pelatihan, dan variabel instruktur pelatihan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel employee performance yang dibuktikan berdasarkan hasil uji serentak dengan nilai signifikansi F (0,000) < nilai α (0,05).  

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jurnal-al-amal

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Al-Amal merupakan terbitan ilmiah berkala bidang Ekonomi Islam Jurnal ini diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi Islam Institut Agama Islam Abdullah Said Batam sebagai media publikasi pemikiran, gagasan maupun hasil penelitian dalam berbagai bidang Ekonomi Dan Akuntansi Syari’ah yang dilakukan ...