Jurnal Ekonomi Integra
Vol 13, No 1 (2023): Jurnal Ekonomi Integra

PENGARUH DIGITAL MARKETING DAN ONLINE CUSTOMER REVIEW TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE PADA MARKETPLACE SHOPEE

Anita Tresia Samosir (Universitas HKBP Nommensen)
Dame Ria Rananta Saragi (Universitas HKBP Nommensen)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana digital marketing dan online customer review mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Penelitian ini menggunakan pendekatan desktiptif dengan sumber data yang berasal dari kuesioner yang diberikan kepada konsumen mahasiswa/mahasiswi FEB Univeristas HKBP Nommensen. Sampel sebanyak 100 responden. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik non-probability sampling. Penelitian ini menggunakan skala pengukuran Likert. Dengan analisis data menggunakan uji normalitas data, analisis regresi berganda, uji parsial, uji simultan, koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa digital marketing dan online customer review berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

iga

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Fokus kajian Jurnal Ekonomi Integra ini adalah bidang Bisnis dan Manajemen. Adapun ruang lingkup kajiannya terletak pada sub-sub bidang berikut: 1. Management Science 2. Marketing 3. Financial management 4. Human Resource Management 5. International Business 6. ...