Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 3 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Indonesia Dengan Peta Pikiran (Mind Map) Pada Materi Menulis Naskah Drama Siswa Kelas VIII SMP Bina Cipta Palembang

Ade Putri Kesuma Piasso (Universitas PGRI Palembang)
Liza Murniviyanti (Universitas PGRI Palembang)
Dian Nuzulia Armariena (Universitas PGRI Palembang)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengembangan bahan ajar bahasa indonesia dan menghasilkan sebuah produk berupa buku pengayaan materi menulis naskah drama siswa kelas VIII di SMP Bina Cipta Palembang. tujuan peneliti untuk mengembangkan bahan ajar Bahasa Indonesia dengan peta pikiran (Mind Mapping) memudahkan siswa untuk menstimulasi ide yang ada diotak mereka. peneliti menggunakan pendekatan kontekstual (Contextual Teaching Learning). Berdasarkan hasil penelitian membuktikan bahwa produk buku pengayaan pada materi menulis naskah drama yang dikembangkan memenuhi aspek kelayakan materi dengan persentase 75% katagori valid, aspek kelayakan bahasa sangat valid dengan persentase 95%, dan aspek kelayakan pada media persentase 91,6% juga sangat valid. Sehingga dapat disimpulkan produk buku pengayaan yang dikembangkan menunjukan katagori sangat valid.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...