Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 3 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

“Komponen Kimia Yang Terdapat Dalam Ekstrak Etanol Bunga Telang Dengan Kromatografi Lapis Tipis”

Lia Fikayuniar (Universitas Buana Perjuangan Karawang)
Anjela Dian Putri Rahayu (Universitas Buana Perjuangan Karawang)
Dhavid Twua Mangunsung (Universitas Buana Perjuangan Karawang)
Dida Fahdona Azzahra (Universitas Buana Perjuangan Karawang)
Reza Rizky Yuniar (Universitas Buana Perjuangan Karawang)
Tiurida Pandiangan (Universitas Buana Perjuangan Karawang)



Article Info

Publish Date
06 Jul 2023

Abstract

Bunga telang atau dengan nama lain (clitoria ternatea L), dengan kingdom platae, difisi magnoliophyte, kelas magnoliopsida, ordo fabales, family fabaceae, genus clitoria. Bunga telang memiliki cukup banyak manfaat yaitu bisa untuk penyakit kulit, baik untuk Kesehatan otak, mencegah kerontokan rambut, mengandung antioksidan dan mengurangi resiko hipertensi. Bunga telang memiliki bunga majemuk yang tumbuh pada bagian ketiak daun, tangkai bunga berbentuk silindris dengan pangan kurang lebih 1,5 cm kelopak bunga berbentuk corong dengan mahkota berbentuk kupu-kupu dan memiliki warna biru, tangkai benangnya berlekatan dan membentuk tabung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana senyawa metabolit yang terkandung pada bunga telang melalui analisis Kromatografi Lapis Tipis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode literature riview article (LRA). Data yang didapatkan melalui google schoolar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...