Jurnal Perencanaan, Sains dan Teknologi (Jupersatek)
Vol 1 No 2 (2018): Jurnal Perencanaan, Sains, Teknologi, dan Komputer (JuPerSaTek)

PENGARSIPAN FILE ADMINISTRASI PADA BIRO AKADEMIK DENGAN MODEL WEBBASE SYSTEM APLICATION (Studi Kasus : Universitas Islam Kuantan Singingi)

Fitri Ramadhani (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2018

Abstract

Bagian Akademik Universitas Islam Kuantan Singingi, bentuk pengelolaan file masih dilakukan secara konvensional, yaitu berkas diarsipkan dalam suatu map dan disimpan dilemari arsip, apabila dibutuhkan berkas akan sulit untuk didapatkan selain itu data dari tahun ke tahun makin bertambah sehingga tempat penyimpanan seluruh arsip. Dengan adanya arsip elektronik seharusnya Bagian Akademik Universitas Islam Kuantan Singingi tidak perlu menyimpan file dalam bentuk konvensional, file akan tersimpan dalam bentuk database dan dapat diakses apabila diperlukan sewaktu diperlukan dengan menggunkan jaringan internet.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JUPERSATEK

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Automotive Engineering Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Computer Science & IT Control & Systems Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Mechanical Engineering Transportation Other

Description

Jurnal Perencanaan, Sains dan Teknologi (Jupersatek), merupakan jurnal penelitian yang terbit 2 kali dalam 1 tahun yaitu pada bulan Juli dan Desember, Jurnal ini terbuka untuk para peneliti baik dari akademisi maupun pakar, jurnal ini dikelola oleh Fakultas Teknik Universitas Islam Kuantan Singingi ...