Kingdom (The Journal of Biological Studies)
Vol 7, No 8 (2018): Jurnal Prodi Biologi Vol 7 No 8 Tahun 2018

CARA PRODUKSI PANGAN YANG BAIK (CPPB) PADA PEMBUATAN ES PUTER

Silvy Wening Vadila (Unknown)
Tutiek Rahayu (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Nov 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui perbedaan penerapan CPPB pada pembuatan es puter,mengetahui perbedaan titik kritis pembuatan es puter A dan B bedasarkan pelaksanaan CPPB ,danmengetahui perbedaan mutu keamanan pangan produk es puter pembuat A dan B berdasarkan hasilpelaksanaan CPPB. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif observasi, pengambilan sampeldilakukan dengan cara pengundian. Hasil penerapan CPPB tidak ada perbedaan , pada pembuatan es puterA dan B pada lingkup bahan sudah sesuai dengan spesifikasi bahan baku dan pada tahapan prosespembuatan terdapat penyimpangan yakni pada alat, pekerja, dan lingkungan. Kedua pembuat es puter Adan B memiliki titik kritis yang berasal dari pekerja, tempat, dan peralatan. Hasil uji fisik es puter A danB tidak ada perbedaan, keduanya terdapat benda asing berupa serpihan kulit kelapa dan pasir. Hasil ujikimia sakarin es puter di pembuat A dan B negatif, pH air baku es puter A yakni 6 dan es puter B yakni 7.Hasil uji mikrobiologis coliform es puter pembuat A dan B pada ke tiga kriteria ½ jadi, jadi (0 jam), danakan habis (12 jam) menunjukkan hasil positif 110 MPN/mL.Kata kunci: es puter,CPPB, titik kritis, fisik, kimia, mikrobiologi.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

kingdom

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Environmental Science Public Health

Description

Kingdom Journal (The Journal of Biological Studies) is a journal published by the Biology Study Program, Department of Biology Education, FMIPA, Yogyakarta State University. This journal publishes scientific articles resulting from research and student studies in the fields of biology and applied ...