Jurnal ASIK: Jurnal Administrasi, Bisnis, Ilmu Manajemen & Kependidikan
Vol 1 No 1 (2023): ASIK (Jurnal Administrasi, Bisnis, Manajemen & Ilmu Pendidikan)

Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Anggota Batalyonif Raider 501

Dwinanda Patria Noryanzha (Baik Institute)



Article Info

Publish Date
10 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Anggota Batalyonif Raider 501. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif asosiatif. Dalam penelitian ini menggunakan teknik accidental sampling yang berjumlah 54 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Gaya Kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Anggota Batalyonif Raider 501, 2) Motivasi Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Anggota Batalyonif Raider 501, 3) Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Anggota Batalyonif Raider 501

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ASIK

Publisher

Subject

Other

Description

Jurnal ASIK: Jurnal Administrasi, Bisnis, Ilmu Manajemen & Kependidikan is a journal whose focus and scope is to publish scientific articles on : Administrasi Bisnis Ilmu Manajemen Kependidikan The journal are the results of original scientific research (top priority) and new scientific review ...