Subjek dalam pengabdian ini adalah masyarakat, para pemerintah desa, pengelola wisata wisuka. Objek dalam penelitian ini adalah Strategi pengembangan yang dilakukan dalam hal pengembangan wisata di wisata wisuka. Penentuan lokasi penelitian dilakukan secara sengaja (purposive) yaitu Wisata Wisuka yang terletak di Desa Wajak, Kecamatan, Kabupaten Malang dengan pertimbangan bahwa daerah ini memiliki banyak potensi wisata yang memungkinkan untuk keperluan kegiatan pengabdian masyarakat agar dapat mengembangkan potensi wisata yang dimiliki.. Metode pengabdian masyarakat yang digunakan dalam kegiatan ini yaitu memberikan media atau sarana prasarana guna mendukung potensi Wisata Wisuka dalam pengembangannya sebagai daerah wisata. The subjects in this service are the community, village governments, and Wisuka tourism managers. The object of this research is the development strategy carried out in terms of tourism development in Wisuka tourism. The determination of the research location was carried out purposively, namely Wisuka Tourism which is located in Wajak Village, District, Malang Regency with the consideration that this area has a lot of tourism potential that allows for community service activities so that it can develop its tourism potential. Community service methods which is used in this activity is to provide media or infrastructure to support the potential of Wisuka Tourism in its development as a tourist area.
Copyrights © 2023