Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 1 No. 4 (2022): Desember: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Pembelajaran Inovatif Berbasis Kahoot Di SD YPPK Hati Kudus Merauke

Diah Harmawati (Universitas Musamus Merauke)
Retno Wuri Sulistyowati (Universitas Musamus Merauke)
Beatus Tambaip (Universitas Musamus Merauke)



Article Info

Publish Date
07 Nov 2022

Abstract

Salah satu penyebab mata pelajaran IPA kurang diminati peserta didik di SD YPPK Hati Kudus Merauke adalah cara menyampaikan materi dari guru yang tidak menarik dan sifatnya kontekstual. Perlu pendekatan dan memerlukan media pembelajaran yang tepat sehingga peserta didik bisa memahami materi dan manfaatnya dalam konteks kehidupan nyata. Salah satunya adalah memanfaatkan melalui Kahoot diharapkan guru mampu menguasai perkembangan zaman dan selalu update informasi terkini dalam memberikan materi kepada peserta didik maupun penggunaan media. Aplikasi Kahoot hadir pada zaman sekarang dimana pada masa ini kecanggihan teknologi sangat cepat. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa guru dapat menggunakan aplikasi Kahoot sehingga jika diaplikasikan ke peserta didik membuat peserta didik merasa senang karena bentuk soalnya berupa media interaktif yang bisa dikerjakan dan langsung mengetahui nilainya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpkm

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media Public Health

Description

Penerbit Yayasan Prima Agus Teknik menerbitkan hasil-hasil kegiatan penelitian, pengajaran, pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya ilmu manajemen, Teknik elektro dan Komputer, Desain Komunikasi Visual, Sosial Humaniora. Buku yang diterbitkan mulai ...