Seminar Nasional Inovasi Teknologi
Vol. 1 No. 01 (2017): SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKHNOLOGI (SNITek)

PENDEKATAN LINGKUNGAN DAN LANSEKAP SMART CITY

Charles Situmorang (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2022

Abstract

Dalam beberapa tahun terakhir perencanaan pembangunan kota memberi banyak perhatian padaaspek lingungan dan berkelanjutan. Bila sebelumnya lebih fokus pada pembangunan fisik, kemudiandimensi ekonomi dan sosial, maka kini dimensi lingkungan dan berkelanjutan menjadi perhatianutama. Upaya menuju keberlanjutan berkelanjutan dihdapkan pada sejumlah permasalahan global,antara lain: Keanekaragaman hayati yang kini telah banyak berkurang, semakin banyak limbahberbahaya yang dihasilkan, terjadinya perubahan iklim, pemanasan global akibat efek rumah kaca.Berdasarkan keadaan itu, dalam melakukan perencanaan kota dibutuhkan pendekatan konsepperencanaan yang berkelanjutan. Ada beberapa konsep kota yang berkelanjutan, salah satunya adalahkonsep Smartity City yang selaras dengan alam. Faktor lingkungan dianggap sebagai faktor yangmempengaruhi kemajuan Smart City. Smart City merupakan sebuah konsep kota cerdas yang dapatmembantu masyarakat mengelola sumber daya yang ada dengan effisien dan memberikan informasiyang tepat kepada masyarakat atau lembaga dalam melakukan kegiatannya ataupun mengantisipasikejadian yang tak terduga sebelumnya

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

pros

Publisher

Subject

Religion Humanities Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Social Sciences Other

Description

Jurnal SNITek Prosiding adalah informasi yang menyajikan tentang ilmu pengetahuan dan informasi penelitian atau aplikasi penelitian dan pengembangan terkini yang berhubungan dengan bidang Teknologi Informasi dan segala bidang keilmuan, baik Teknologi, Sistem Informasi, Teknik Informatika, Ilmu ...