Jurnal Amal Pendidikan
Vol. 4 No. 1 (2023): Edisi April 2023

Hubungan Antara Kecemasan Akademik Dengan Self-Regulated Learning Siswa

Citra Marhan (Universitas Halu Oleo)
Muhammad Abas (Universitas Halu Oleo)
Selfiana Labaura (Universitas Halu Oleo)



Article Info

Publish Date
10 Mar 2023

Abstract

pembelajaran tidak dapat dilakukan secara tatap muka, namun pembelajaran dilakukan melalui media daring. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara kecemasan akademik dengan Self-regulated learning pada siswa SMK Negeri 1 Kendari di masa pandemi. Penelitian dilaksanakan pada siswa kelas 11 di SMK Negeri 1 Kendari dengan sampel yang berjumlah 93 siswa. Jenis penelitian berupa penelitian kuantitatif korelasional. Data penelitian diukur dengan menggunakan skala kecemasan akademik dan skala Self-regulated learning. Data hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan korelasi product moment. Hasil penelitian menunjukan bahwa tidak terdapat hubungan antara kecemasan akademik dengan Self-regulated learning pada siswa SMK Negeri 1 Kendari di masa pandemi

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

journal

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Amal Pendidikan has an ISSN that is P-ISSN: 2746-4725 (printed version) and E-ISSN: 2721-3668 (electronic version). Jurnal Amal Pendidikan is published by the Faculty of Teacher Training, and education Universitas Halu Oleo with a period of three times a year in April, August and December. ...