Biner : Jurnal Ilmu Komputer, Teknik dan Multimedia
Vol. 1 No. 3 (2023): BINER : Jurnal Ilmu Komputer, Teknik dan Multimedia

Sistem Aplikasi Pesanan Baju Berbasis Website (Studi Kasus: Via Kebaya)

Hotmaida Simanjuntak (Universitas Pamulang)
Achmad Hindasyah (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
26 Jul 2023

Abstract

Via Kebaya merupakan perusahaan yang bergerak di bidang fashion menerima beberapa model tempahan pakaian pesta. Beralamat di Perumahan Forinata Tahap X Blok D1 No.4. Via Kebaya menerima tempahan kebaya, kamisol, songket, rok, wiron, bordir, payet dll. Pada dasarnya Via Kebaya masih menggunakan pencatatan secara manual baik itu pesanan customer, pesanan pembelian bahan, pembayaran pesanan customer dan persediaan bahan. Untuk mengatasi hal tersebut maka memunculkan keinginan untuk mengakat masalah tersebut menjadi bahan penelitian dengan judul Perancangan Sistem Aplikasi Pesanan Baju Berbasis Website Pada Via Kebaya, dengan menggunakan Aplikasi Microsoft Visual Studio. Adapun hasil akhir dari penelitian tersebut diharapkan dapat memberikan  kemudahan dalam pemesanan, pembelian, serta pengecekan persediaan bahan pada Via Kebaya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Biner

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Materials Science & Nanotechnology Transportation

Description

1. Komputasi Lunak, 2. Sistem Cerdas Terdistribusi, Manajemen Basis Data, dan Pengambilan Informasi, 3. Komputasi evolusioner dan komputasi DNA/seluler/molekuler, 4. Deteksi kesalahan, 5. Sistem Energi Hijau dan Terbarukan, 6. Antarmuka Manusia, 7. Interaksi Manusia-Komputer, 8. Hibrida dan ...