Jurnal Ekonomi Prioritas (JEKO)
Vol. 3 No. 1 (2023)

PENGARUH TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) TERHADAP PENGGUNAAN APLIKASI E-AUDIT

Azhary Ismail (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jan 2023

Abstract

Reformasi birokrasi menuntut pengelolaan keuangan negara diselenggarakan secara bersih, akuntabel, dan bebas dari korupsi, kolusi, dan nepotisme.Untuk mewujudkannya, maka diperlukan suatu pemeriksaan atas pengelolaan keuangan negara.Penelitian ini bertujuan untuk untuk melihat apakah terdapat pengaruh technology acceptance model (TAM) terhadap penggunaan aplikasi e-audit.Sampel yang ditetapkan sebanyak 350 lembar kuisioner dengan menggunakan purposivesampling. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi menggunakan PLS.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

prioritas

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Other

Description

Jurnal Ekonomi Prioritas (JEKO) e-ISSN 3024-9724 yang dikelola dan diterbitkan oleh STIM LPI Makassar. JEKO sebagai media komunikasi dari berbagai kalangan yang memuat informasi hasil penelitian dan pemikiran konseptual di bidang Ekonomi, ilmu manajemen dan ilmu terkait lainnya. Untuk itu redaksi ...