Risâlah, Jurnal Pendidikan dan Studi Islam
Vol. 9 No. 2 (2023)

Desain Bimbingan Belajar yang Efektif untuk Kemandirian Belajar (Studi di MTs An-Nur Kota Cirebon dan SMP Muhammadiyah Cirebon)

Fadilah, Syifa Nur (Unknown)
Himmawan, Didik (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Isi dari artikel ini adalah mencakup tentang desain bimbingan belajar yang efektif untuk kemandirian belajar.  Metode penelitian yang digunakan adalah dengan penelitian kualitatif menggunakan pendekatan deskriptif melalui wawancara terhadap dua tipe sekolah berbeda untuk mendapatkan suatu informasi serta gambaran secara umum tentang desain bimbingan belajar yang efektif untuk kemandirian belajar. Hasil penelitian menunjukan desain bimbingan belajar yang efektif adalah upaya untuk menumbuhkan minat belajar yang akan berimplikasi kepada kemandirian belajar peserta didik. Hal ini dapat dikondisikan dengan sitem manajemen sekolah itu sendiri yang diantaranya meliputi kurikulum sekolah, sarana prasarana, dan guru, baik guru Bimbingan Konseling maupun guru mata pelajaran.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Jurnal_Risalah

Publisher

Subject

Education

Description

Risalah, Jurnal Pendidikan dan Studi Islam is published by the Faculty of Islamic Studies Wiralodra University Indonesia. Focus of Risalah, Jurnal Pendidikan dan Studi Islam is on publishing original empirical research articles and theoretical reviews of Islamic education and Islamic Studies. The ...