Jurnal Guru Pencerah Semesta (JGPS)
Vol 1 No 3 (2023): Jurnal Guru Pencerah Semesta (JGPS)

Pelatihan Aplikasi Canva Dalam Mendesain Poster Pada Siswa SMKN 7 Pangkep

Nur laillni roma (Universitas Muhammadiyah Makassar,indonesia)
Muhammad Masril (Universitas Muhammadiyah Makassar,indonesia)
Nurazmi (Universitas Muhammadiyah Makassar,indonesia)
Nur Rahmi (5SMK Negeri 7 Pangkep,Indonesia)



Article Info

Publish Date
28 May 2023

Abstract

Workshop canva  merupakan pelatihan yang di laksanakan untuk meningkatkan kemampuan peserta dalam mendesain gambar berupa poster, presentasi, kartu ucapan, brosur, dan video. Aplikasi canva merupakan platform pembuatan desai grafis  dan konten publikasi yang lebih mudah  serta dapat digunakan dimana saja. Adapun materi dalam workshop pemanfaatan aplikasi canva ialah mengenai cara penggunaan menu dan implementasi pembuatan desain poster. Peserta dalam workshop pemanfaatan aplikasi canva merupakan siswa SMKN 7 PANGKEP. Selama proses pelaksanaan workshop siswa sangat antusias dalam mengikuti kegiatan dalam mendesain. Desain yang dibeikan pada saat pelatihan adalah tutorial mendesain poster yang akan di upload pada media sosial. Kegiatan di laksanakan secara langsung dan diharapkan dapat merangsang kemampuan peserta didik dalam mendesain.  

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

gurupencerahsemesta

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Jurnal Guru Pencerah Semesta atau disingkat JGPS merupakan wadah publikasi hasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang dikelola dalam lingkup Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Makassar melalui Unit Program Pemantapan Profesi Keguruan (P2K). Jurnal ilmiah ini ...