JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)
Vol. 6 No. 10 (2023): JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)

Implementasi Supervisi dalam Meningkatkan Proses Pembelajaran dan Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar

Siti Aminah (Universitas Jambi, Indonesia)
Muhammad Sidik (Universitas Jambi, Indonesia)
Yantoro Yantoro (Universitas Jambi, Indonesia)
Bradley Setiyadi (Universitas Jambi, Indonesia)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2023

Abstract

Supervisi dilakukan sebagai penilaian, pengawasan dan juga pemantauan dalam terlaksananya proses pembelajaran yang efektif. Supervisi sangat memberikan pengaruh terhadap perkembangan guru dan peserta didik, khususnya dalam pendidikan karakter. Pada penelitian ini menggunakan teknik penelitian yaitu studi pustaka. Teknik analisis ada dilakukan dengan melakukan teknik deskripsi. Hasil penelitian yang diperoleh dimana supervise sangat memberikan dampak baik sekolah, guru dan peserta didik. Supervisi yang dilakukan di sekolah dibagi menjadi dua yaitu supervise administrasi sekolah dan juga supervise kegiatan pembelajaran dikelas. Supervisi memberikan dampak yang baik kepada guru untuk mengetahui masalah-masalah pendidikan yang ada di sekolah sehingga guru harus mampu mengelola dan mencari solusi terhadap permasahalahn yang terjadi khususnya pada pendidikan karakter peserta didik. Hambatan yang terjadi dalam kegiatan pengawasan yaitu supervisor yang pelaksanaannya tidak sesuai dengan syarat yang terjadi dan juga keterbatasan waktu dan dana.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIIP

Publisher

Subject

Humanities Education Mathematics Other

Description

JIIP – Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Jurnal ilmiah ber-ISSN yang difokuskan pada keilmuan pendidikan secara umum antara lain: Pendidikan Bahasa dan sastra Indonesia, Pendidikan Sejarah, Pendidikan Bahasa Inggris, Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Pendidikan Teknologi Informasi, Pendidikan ...