JTPVI: Jurnal Teknologi dan Pendidikan Vokasi Indonesia
Vol. 1 No. 3 (2023): JTPVI: Jurnal Teknologi dan Pendidikan Vokasi Indonesia

Efektivitas Metode Analisis Konkret Temperatur dan Tekanan pada Kebocoran Sistem Pendingin Mobil

Rizky Farhanul Lisan (Departemen Teknik Otomotif, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Padang)
Rifdarmon (Departemen Teknik Otomotif, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Padang)
Hasan Maksum (Departemen Teknik Otomotif, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Padang)
Dwi Sudarno Putra (Departemen Teknik Otomotif, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
03 Aug 2023

Abstract

Pengujian sistem pendingin menjadi salah satu hal penting dalam proses perawatan mesin kendaraan. Penggunaan radiator tester menjadi salah satu standar yang telah digunakan dalam bengkel-bengkel perawatan. Proses pengujian radiator tester selain membutuhkan alat-alat khusus juga ditemukan beberapa kasus kebocoran yang tidak terdeteksi. Pada penelitian ini penulis mengusulkan sebuah metode analisa konkret yang mendasarkan pada temperatur dan tekanan untuk menguji kebocoran pada sistem pendingin mobil. Penelitian dilakukan dengan eksperimen pada beberapa mobil. Hasil menunjukkan bahwa metode ini terbukti lebih sederhana dan efektif dalam menguji kebocoran. One of the crucial steps in car engine maintenance is cooling system testing. One of the criteria that has been used in repair workshops is the usage of a radiator tester. The radiator tester testing procedure discovered multiple instances of leakage that had gone unreported in addition to requiring specific gear. In this work, the authors provide a practical way of analysis based on temperature and pressure to check for cooling system leaks in automobiles. Several autos were used in the research's trials. The findings demonstrate that this approach is both easier and more reliable for checking for leaks.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jtpvi

Publisher

Subject

Automotive Engineering Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Other

Description

AIM JTPVI: Jurnal Teknologi dan Pendidikan Vokasi Indonesia adalah jurnal ilmiah yang bertujuan untuk menjadi tempat berbagi ilmu pengetahuan hasil penelitian berkualitas tinggi di semua aspek teknologi dan pendidikan kejuruan. Jurnal ini menerbitkan manuskrip yang berisi karya mutakhir dalam teori ...