Kecerdasan emosi adalah kemampuan untuk mengenali,mengekspresikan, dan mengelola emosi, baik emosi dirinya sendirimaupun emosi orang lain. Kecerdasan sendiri lebih dekat dengankemampuan seorang individu dalam belajar. Untuk mengetahuiadakah hubungan antara kecerdasan emosi dengan prestasi belajarpada mahasiswa tingkat I prodi DIII keperawatan Stikes PKUMuhammadiyah Surakarta. Studi penelitian menggunakancorelation. Teknik penentuan jumlah sampel dengan metode simplerandom sampling. Adapun pendekatan dalam pengambilan datamenggunakan metode penelitian Cross Sectional. Perhitungankorelasi pearson product moment menghasilkan koefisien korelasi(p) sebesar 0.431 dengan probabilitas (p) sebesar 0.005 Nilai p <0,00 maka dapat diputuskan bahwa ada hubungan antara kecerdasanemosi dengan prestasi belajar. Ada hubungan antara kecerdasanemosi dengan prestasi belajar mahasiswa tingkat 1 prodi DIIIkeperawatan Stikes PKU Muhammadiyah Surakarta. Korelasibertanda positif bahwa arah hubungan berbanding lurus, artinyasemakin tinggi kecerdasan emosi maka semakin tinggi nilai IPmahasiswa.
Copyrights © 2018