Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 5 No. 4 (2023): Jurnal Pendidikan dan Konseling

Pendekatan Humanistik Dalam Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam Di SDN 12 Bengkulu Selatan

Annisa Tusadia (Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu)
Hery Noer Aly (Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu)



Article Info

Publish Date
06 Aug 2023

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk mengatahui pengembangan kurikulum Pendidikan agama Islam di SDN 12 Bengkulu selatan berbasis pendekatan humanistic. Metode penelitian ini menggunakan kualitatif deskriptipf. Dalam pengumpulan data penulis menggunakan Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi serta dokumentasi. Kemudian dalam menganalisis data peneliti melakukan reduksi data, penyajian data, serta penarikan simpulan. Data yang diperoleh dicek keabsahan datanya melalui triangulasi sumber serta metode. Hasil penelitian ini berupa: Dalam usaha mengembangkan kurikulumnya SD 12 Bengkulu Selatan mempunyai orientasi kepada tujuan pendidikan SD 12 Bengkulu Selatan itu sendiri, yaitu meraih kesuksesan dunia dan kebahagian akhirat, ini semua terlihat jelas dengan pengembangan kurikulum yang dilakukan oleh SD tersebut dalam bentuk inovasinya, seperti program sholat dhuha berjamaah dan baca tulis Al-qur'an.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...