Dedication : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 7 No 2 (2023)

Pengembangan Rumah Cerdas Digital dalam Mengembangkan Kecakapan Hidup Masyarakat Desa Kemiri

Sri Wahyuni (Universitas Jember)
Pramudya Dwi AP (Universitas Jember)
Nely Ana Mufida (Universitas Muhammadiyah Jember)
Dena Arianingrum (Universitas Jember)
Dina Dwi Septya Ningrum (Universitas Jember)
Vivi Liliana Sari (Universitas Jember)



Article Info

Publish Date
20 Sep 2023

Abstract

Desa Kemiri merupakan salah satu desa di Kecamatan Panti, Kabupaten Jember, Jawa Timur. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik tahun 2022 mayoritas masyarakat masih bergantung pada hasil perkebunan kopi. Urgensi permasalahan muncul yaitu (1) melimpahnya limbah sampah daun kopi, ampas kopi, dan kulit biji kopi yang tidak dimanfaatkan oleh masyarakat; (2) Melimpahnya tumpukan sampah plastik karena wilayah wisata Air Terjun Tancak Digital; (3) Tingginya putus sekolah dan pernikahan dini, sehingga banyak anak yang terkena stunting. Berdasarkan permasalahan maka tim berdiskusi dengan masyarakat dan bersepakat menetapkan solusi yang dikemas dalam program “Rumah Cerdas Digital”. Pengabdian ini tujuan adalah membentuk pojok literasi dengan kurikulum non formal dan meningkatkan kompetensi maupun keterampilan kecakapan hidup masyarakat. Adapun metode pelaksanaan program desa cerdas di Desa Kemiri ini terbagi menjadi tiga tahap yaitu tahap Persiapan, tahap Pelaksanaan, dan tahap Pelaporan dan pencapaian luaran.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

dedication

Publisher

Subject

Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat contains writings of devotion to community organizations, industries, and related agencies in order to increase community participation in development, community empowerment and or implementation of community service that has been implemented. JOURNAL DEDICATION is a ...