Jurnal GAMMA-PI
Vol 1 No 1 (2019): JURNAL GAMMA-PI MATEMATIKA DAN TERAPAN

PENERAPAN METODE KUADRAT TERKECIL DALAM MENENTUKAN SALDOJHT (JAMINAN HARI TUA) DALAM WAKTU 3 TAHUN KEDEPAN

Muhammad Afandi Sihotang (Universitas Samudra)
Amelia Amelia (Universitas Samudra)
Fazrina Saumi (Universitas Samudra)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2019

Abstract

Jaminansocialmerupakan hal yang penting untuk dijadikan pertimbangan bagi perusahan dan pekerja secara individual.MenurutImanSoepomoJaminansosialmerupakan hak yang diterimapekerjadalamhalpekerja di luarkesalahannyatidakmelakukanpekerjaannya, jadimenjaminkepastianpendapatan dalamhalpekerjakehilanganupahnyakarenaalasan di luarkehendaknya (Imam Supomo; 1983 ; 136).Jaminansocialdapat memberikan manfaat yangbaik seperti, manfaatkeselamatankerja,haritua,pensiunan,maupunkematian.JHTadalahsalahsatujenisprogramjaminansocialyangdiselenggarakanolehPerusahaan kantor BPJSKetenagakerjaan.ProgramJHTmerupakanprogrampengumpulan danayangdijadikansebagaisimpananyangdapatdipergunakanolehpeserta jaminan,terutamaapabilapenghasilanyangbersangkutanterhentikarenaberbagaihal,seperticacattotal,telahmencapaiusia56tahun,meninggalduniadanberhentibekerja(PHK,mengundurkandiri,ataumeninggalkanIndonesiauntukselam-lamanya) (www.bpjsketenagakerjaan.go.id).Dalamdata yangdimilikiolehkantorBPJSTKKotaLangsasetiaptahunnyajumlahpesertayangklaimJHTtidakdapatdipastikankarenamengalaminaikdanturundalamsetiaptahunnya,sehinggabutuhsuatuperamalananggaransaldoprogramJHTagardapatmemprediksiberapasaldoyangharusdipersipakanolehBPJSTKKotaLangsasetiaptahunnyadalamprogramtersebut.Metodekuadratterkecilatauyangbiasadisebutsebagaimetodeleastsquarea adalahmetodeperamalanyangmenggunakanpersamaanlinearuntukmenemukangarispalingsesuaiuntukkumpulandatalampaugunameramalkandatadimasadepan(Nadhif Muhamad,2017).Penulismencobauntukmenggunakanmetodetersebut untukmemprediksiberapasaldoJHTyangharusdipersiapkanolehkantorBPJSTKCabangLangsauntuk3tahunkedepannya. Hasilprediksiklaim JHT di BPJSTK KotaLangsauntuktahun 2019 (Rp.48.784.680.858,82), 2020 (Rp.44.621.679.672,53), dan 2021 (Rp.48.784.680.858,83) denganbesar MAPE 23,40

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jgp

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Mathematics Public Health

Description

Jurnal Gamma-PiĀ  adalah sebuah jurnal blind peer-review yang didedikasikan untuk publikasi hasil penelitian yang berkualitas dalam bidang matematika dan pendidikan matematika. Jurnal Gamma-Pi diterbitkan oleh Program Studi Matematika, Universitas Samudra, Langsa. Jurnal Gamma-Pi diterbitkan dua ...