Kegiatan belajar mengajar di Indonesia di masa Pandemi Covid-19 semakin hari semakin memburuk karena penerapan sekolah daring dari rumah masing-masing bahkan sekolah tatap muka, namun menggunakan sistem gelombang menjadi kendala besar bagi guru dan wali murid pada umumnya. Dengan sekolah daring, semua kegiatan belajar mengajar harus disampaikan secara totalitas. Dengan ini juga memaksakan pembelajaran jarak jauh (PJJ) yang membuat minat belajar siswa menurun.
Copyrights © 2023