Fahma : Jurnal Informatika Komputer, Bisnis dan Manajemen
Vol 20 No 2 (2022): Mei 2022

Digitalisasi Model Bisnis Sebagai Upaya Perusahaan Menghadapi Dunia Digital

Dedy Ardiansyah (Pogram Studi Sistem Informasi, STMIK El Rahma Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2023

Abstract

Dunia digital ditandai dengan perubahan ekonomi, perusahaan dan masyarakat menjadi serba digital. Aktivitas ekonomi yang didukung internet, produk menjadi digital serta aktivitas masyarakat yang senantiasa menggunaan internet, menjadikan perusahaan harus menyiapkan diri menghadapi perubahan tersebut. Digitalisasi bisnis dilakukan dengan tahap: Tampilan organisasi, Komunikasional interaksi, Transaksi komersial, Nilai dan mitra terintegrai. Sedangkan model binis terdiri dari 4 komponen yaitu : Strategi perusahaan, Permintaan pelanggan, Penciptaan nilai. Digitalisasi model bisnis dilakukan agar perusahaan dapat menghadapi dunia digital yaitu dengan mengelola cara berinteraksi dengan pelanggan (Business to Consumer/B2C). Wirtz mengusulkan model 4C, meliputi: content, commerce, contex dan connection.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

fahma

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Engineering

Description

Jurnal FAHMA adalah jurnal yang memuat naskah ilmiah dari peneliti, akademisi, maupun praktisi, berupa hasil penelitian, tinjauan pustaka ( literature review ) dan/atau bentuk karya tulis ilmiah lainnya, yang khusus mengkaji bidang Ilmu Komputer antara lain sebagai berikut : Kecerdasan Buatan, ...