Jurnal Pengabdian Sosial
Vol. 1 No. 1 (2023): November

Sharing Session Pengelolaan Keuangan UMKM

Apriani, Reni Dwi (Unknown)
Sayoga, Raditya (Unknown)
Qomariah, Qomariah (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Dec 2023

Abstract

Permasalahan di wilayah Desa Sutojayan yaitu kurangnya pemahaman dan keterampilan pengelolaan keuangan di kalangan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Program ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentang pengelolaan keuangan yang baik dan benar kepada pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di desa. Tim KKN akan memberikan pelatihan dan bimbingan praktis dalam perencanaan keuangan, pencatatan transaksi, dan manajemen keuangan usaha. Metode kegiatan yang dilakukan pada kegiatan ini dilakukan dengan beberapa tahapan mulai dengan Perizinan dan koordinasi ke kantor desa, Survey lokasi kegiatan Sharing Session Pengelolaan Keuangan UMKM, Pelaksanaan program dan dokumentasi serta Evaluasi. Hasil kegiatan ini adalah Peserta dapat memahami dengan baik terkait teori dan praktik pengelolaan Keuangan UMKM. Hal ini terwujud sebagai hasil dari sharing session dan diskusi bertujuan untuk mengedukasi pemilik usaha kecil dan menengah tentang pengelolaan keuangan yang baik dan berkelanjutan serta memberikan contoh praktik terbaik dalam mengelola keuangan UMKM dan mengatasi tantangan keuangan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jps

Publisher

Subject

Religion Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Sosial published every month (12 times a year), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural Sciences, Applied, Social, Law, Culture, Economics, ...