Al-Qalam: Jurnal Ilmiah Pendidikan Islam
Vol. 2 No. 1 (2023): Januari - Juni 2023

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK DENGAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING PADA MATERI SHOLAT BERJAMAAH PEMBELAJARAN PAI KELAS VII-BSMPN 14 TANJAB TIMUR

Hasanudin (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Sep 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi dan membahas tentang peningkatan hasil belajar peserta didik melalui model pembelajaran discovery learning pada materi sholat berjamaah pembelajaran PAI di kelas VII-B SMPN14 Tanjung Jabung Timur. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus.Penelitian ini dilaksanakan di kelas VII-B SMPN 14 Tanjung Jabung Timur pada semester ganjil tahunajaran 2022/2023 dengan subjek penelitian siswa kelas VII-B di SMPN 14 Tanjung Jabung Timur.Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, catatan lapangan dan dokumentasi.Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran Discovery learning terbukti dapat meningkatkan hasil belajar dan kerjasama belajara peserta didik di kelas VII-B SMPN 14 Tanjung Jabung Timur. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, catatan lapangan dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran Discovery learning terbukti dapat meningkatkan hasil belajar dan kerjasama belajara peserta didik di kelas VII-B SMPN 14 Tanjung Jabung Timur.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

alqalam

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Al-Qalam: merupakan Jurnal Ilmiah Pendidikan Islam yang memuat karya ilmiah dan hasil penelitian ilmiah guru-guru yang tergabung pada Musyawarah Guru Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam (MGMP PAI) Kabupaten Tanjung Jabung Timur Provinsi Jambi. Redaksi menerima hasil karya ilmiah, studi ...