Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen
Vol 3, No 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen

Sosialisasi peran Generasi Millenial dalam Perencanaan Keuangan yang Efektif dan Efisien di Era New Normal

Susilawati Susilawati (Universitas Pamulang)
Sawukir Sawukir (Universitas Pamulang)
Ani Meryati (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
01 Sep 2023

Abstract

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan agar generasi Z yang rata-rata masih berusia remaja memahami pentingnya peran generasi millenial dalam perencanaan keuangan yang efektif dan efisien di era new normal  sehingga dapat meraih tujuan keuangan yang lebih besar serta bisa menerapkan perencanaan keuangan tersebut dalam kehidupannya sebagai bekal dalam menghadapi kesulitan ekonomi di masa era new normal. Metode yang digunakan adalah tim pelaksana mengunjungi Asrama Yatim Dan Dhuafa Kafilatur Rosul yang beralamat di Jl. Benda Timur 7 Blok F No.32 Pamulang 2, Tangerang Selatan Banten dan memberikan pelatihan mulai tanggal 11 – 12 Maret 2023. Hasil menunjuukan bahwa setelah kegiatan ini para peserta menjadi bertambah keilmuan dan keterampilannya, khususnya terkait peran mereka sebagai generasi millenial dalam perencanaan keuangan yang efektif dan efisien. Ilmu yang didapatkan pada kegiatan PKM ini diharapkan mampu memberikan semangat dalam menyampaikan pengetahuan dan memberikan motivasi serta berkontribusi bagi generasi muda, baik di lingkungan sekolah, kampus maupun masyarakat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

KMM

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Industrial & Manufacturing Engineering Library & Information Science Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen adalah jurnal ilmiah yang meliputi kajian di bidang pengabdian kepada masyarakat yang diterbitkan oleh Program Studi Manajemen Universitas Pamulang, Tangerang Selatan Banten. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa ...