JP-Publik
Vol 2, No 2 (2022): Desember

PENDAMPINGAN GRAND DESIGN TAMAN TRANSITO DI KELURAHAN LEMPEH KABUPATEN SUMBAWA

Inka Nusamuda Pratama (Universitas Muhammadiyah Mataram)
Azwar Subandi (Universitas Muhammadiyah Mataram)



Article Info

Publish Date
02 Jan 2023

Abstract

Optimalisasi objek wisata di Kelurahan Lempeh merupakan program prioritas dari Pemerintah Kelurahan Lempeh, artinya inovasi dari teman-teman KKN sangat dibutuhkan untuk memajukan Lempeh dari sektor wisata. Pendapingan desaign dilakukan secara berama-sama, baik dari Pemerintah Kelurahan, Pemerintah Kecamatan, Dinas terkait sampai dengan masyarakat Kelurahan Lempeh. Ini bagian dari transparansi pengambilan kebijakan oleh Pemerintah setempat. Pengabdian ini dilakukan dengan cara pendampingan dengan cara menawarkan konsep grand design kepada Pemerintah Kelurahan Lempeh sebagai obejek wisata yang akan dikembangkan. Diperoleh hasil bahwa Kegiatan pendampingan oleh Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Universitas Muhammadiyah Mataram di Kelurahan Lempeh Kabupaten Sumbawa dengan memberikan konsep grand design Taman Transito ini menjadikan salah satu icon Lempeh maupun daya tarik warga lokal maupun non lokal untuk berkunjung menikmati suasana disekitar taman dan bantaran sungai sebagai tempat wisata maupun food court yang modern, yang ke depannya berdampak positif bagi perekonomian warga setempat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JPAP

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

JP-Publik (Jurnal Pengabdian Publik) merupakan jurnal yang didedikasikan untuk mempublikasi hasil kegiatan pengabdian yang dilakukan oleh dosen dan mahasiswa. JP-AP Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Mataram, menerbitkan jurnal pengabdian masyarakat yang asli dan tidak di ...