Ezra Science Bulletin
Vol. 2 No. 1 (2024): January-June 2024

PENDAMPINGAN KEGIATAN KAMPUS MENGAJAR UNTUK PENGUATAN LITERASI DAN NUMERASI SISWA SDN 021 SAMARINDA ULU

Tiara Puspita Arga (Unknown)
I Wayan Sugianta Nirawana (Unknown)
Irma Pandu Winata (Unknown)
Naffilah Radiyyah Agustin (Unknown)
Ummul Khurin Ain (Unknown)
Verayatun Hasanah (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Jan 2024

Abstract

Abstrak-Kampus mengajar merupakan kegiatan yang bertujuan memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk berkolaborasi dengan guru sebagai mitra. Literasi dan numerasi menjadi fokus permasalahan yang perlu di tangani agar siswa dapat memahami bacaan dan perhitungan dasar di sekolah. Strategi pengabdian yang digunakan yaitu pendampingan kepada mahasiswa dengan melaksanakan program literasi dan numerasi, adaptasi teknologi, administrasi perpustakaan, penguatan karakter dan program lingkungan besih. Hasil dari kegiatan ini dapat memberikan kontribusi nyata mahasiswa dan berdampak pada peningkatan literasi dan numerasi melalui Asessment Kompetensi Minimum siswa. Program ini diharapkan dapat diteruskan dan dikembangkan oleh para guru untuk keberlanjutan penguatan literasi dan numerasi

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ezrascibin

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT Social Sciences Other

Description

Ezra Science Bulletin is a open-access publication journal of research results, scientific research articles, conceptual articles, literature reviews, and/or ideas from various disciplines science. Ezra Science Bulletin is providing a platform that welcomes and acknowledges high quality empirical ...