Jurnal Media Akademik (JMA)
Vol. 1 No. 1 (2023): JURNAL MEDIA AKADEMIK

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA

Febrianti Novita (Unknown)
Riska Septi Ariani (Unknown)
Selma Nevira Shinta Putri (Unknown)
Soputan Sylvia Setyani (Unknown)
Allysia Safira Putri Palevy (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Dec 2023

Abstract

Jurnal Pengaruh Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba memiliki tujuan untuk mengetahui bagaimana praktik manajemen laba berhubungan dengan tata kelola perusahaan. Penelitian ini menganalisis faktor-faktor seperti kepemilikan institusional, kepemilikan manajemen, kepemilikan asing, dan keberadaan komisaris independen. Penemuan menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial dan kepemilikan asing mempengaruhi praktik manajemen laba, sementara kepemilikan manajerial dan kepemilikan asing mempengaruhi praktik manajemen laba.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jma

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Jurnal Media Akademik (JMA) merupakan platform publikasi jurnal atau hasil karya suatu penelitian orisinil atau tinjauan pustaka yang ditulis oleh dosen, mahasiswa maupun masyarakat umum. Ruang lingkup karya yang diterbitkan mencakup Multidisiplin diantaranya: Hukum, Manajemen, Ekonomi, Ekonomi ...