AbstrakKasus kejahatan oleh Geng Sepeda Motor akhir-akhir ini sangat meresahkanmasyarakat. Secara tak langsung, masalah ini mempunyai efek buruk terhadappendidikan generasi penerus bangsa ini. Dengan adanya fenomena tindakan anarkisdari sekelompok geng motor ini menimbulkan suatu keresahan terhadap wargamasyarakat. Bahkan, telah muncul himbauan perlawanan dari masyarakat terhadapgeng motor. Dikhawatirkan gerakan perlawanan ini melakukan tindakan main hakimsendiri. Permasalahan seperti ini hendaknya menjadi perhatian dan penanganankhusus dari pihak penegak hukum (kepolisian), agar tindakan anarkis dan brutal yangdilakukan oleh sekelompok geng motor ini dapat dicegah.
Copyrights © 2015