JURNAL MITRA MANAJEMEN
Vol 10, No 1 (2019): JURNAL MITRA MANAJEMEN

PENGARUH IMPLEMENTASI KNOWLEDGE MANAGEMENT UNTUK MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. X

YLR Rehatalanit (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2019

Abstract

Penelitian yang berjudul Pengaruh Implementasi Knowledge Management Untuk Meningkatkan Kinerja Karyawan pada PT.X ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana peran knowledge management bagi kinerja karyawan, yang tentunya akan berpengaruh pada kelangsungan hidup perusahaan. Dan berkembangnya knowledge management dipengaruhi pula oleh pesatnya perkembangan teknologi informasi yang menjadi jembatan bagi karyawan dalam menjalankan tugasnya dan berinovasi bagi perusahaanya, melalui ilmu dan pengetahuan yang dimilikinya. 

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jmm

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education Mechanical Engineering Other

Description

Jurnal Mitra Manajemen adalah jurnal yang fokus pada semua program studi di universitas dirgantara marsekal suryadarma seperti Teknik Penerbangan, Teknik Aeronautika, Sistem Informasi, Manajemen Informatika, Teknik Elektro, Teknik Industri, Pengaturan Lalu Lintas Udara, Ekonomi, dan Hukum. Semua ...