INSAN CENDEKIA : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 1 No. 1 (2023): INSAN CENDEKIA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Penerapan Digitalisasi di Wisata Muara Baduk Kabupaten Banyuwangi

Adi Mulyadi (Universitas PGRI Banyuwangi)
Indari (Universitas Negeri Surabaya)



Article Info

Publish Date
29 Aug 2023

Abstract

Tulisan ini membahas tentang penerapan digitalisasi di wisata Muara Baduk Kabupaten Banyuwangi. Pengelola wisata mengalami kesulitan branding di era digital. Oleh sebab itu, kelompok KKN Muara Baduk mengusulkan dua program kerja unggulan jangka panjang sebagai media branding destinasi wisata. program kerja unggulan seperti desain website dan produk keripik talas bening. Hasil penerapan digitalisasi menunjukkan bahwa wisatawan mancanegara dan lokal mendapatkan informasi lebih mudah tentang destinasi Muara Baduk dan produk UMKM dipromosikan dalam webiste. Penerapan digitalisasi digunakan sebagai branding destinasi dan informasi bagi wisatawan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

insancendekia

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Jurnal INSAN CENDEKIA menerima manuskrip atau naskah artikel dalam bidang riset terapan dan hilirisasi hasil penelitian ilmiah kuantitatif maupun kualitatif berbasis komunitas kedalam format pengabdian masyarakat yang mencakup bidang keilmuan yang relevan mencakup: 1. Sosial, 2. Kependidikan, 3. ...