Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 6 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

The Effect Of Company Size, Asset Growth And Profitability On Capital Structure

Lingga Santi, Cindy (Unknown)
tyasari, Irma (Unknown)
mustikowati, Rita indah (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2023

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis ukuran perusahaan, pertumbuhan aset dan profitabilitas terhadap struktur modal. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan property dan real estate yang terdaftar di BEI tahun 2019-2021. Teknik purposive sampling digunakan untuk memilih sampel penelitian dan terdapat 22 perusahaan yang memenuhi pertimbangan dan kriteria. Hipotesis diuji dengan menggunakan uji asumsi klasik, analisis linier berganda serta uji F dan uji t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan, pertumbuhan aset dan profitabilitas secara simultan berpengaruh terhadap struktur modal. Oleh karena itu, semakin besar suatu perusahaan maka semakin banyak dana yang dibutuhkan untuk menunjang pertumbuhan aset dan perusahaan dapat mencapai profitabilitas yang tinggi tanpa menggunakan modal eksternal yang berlebihan sehingga keuntungan perusahaan dapat dimanfaatkan secara efektif. Berkontribusi pada perusahaan mempertimbangkan penentuan struktur modal yang baik dalam keputusan pendanaan yang berasal dari sumber eksternal dan internal.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...