Tujuan pembentukan Pokdarwis Desa Karang Bajo dalam mengembangkan Desa Wisata di Desa Karang Bajo adalah agar senantiasa dapat mengelola potensi yang dimiliki dan menanamkan kesadaran terhadap masyarakat tentang nilai-nilai kepariwisataan sebagaimana Desa Wisata seutuhnya. Sehingga keterlibatan masyarakat Karang Bajo dalam mengembangkan Desa Wisatanya dapat maksimal.
Copyrights © 2023