JIAN (Jurnal Ilmiah Administrasi Negara)
Vol. 7 No. 1 (2023): February 2023

KINERJA BADAN PEMBENTUKAN PERATURAN DAERAH DALAM PENYUSUNAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN BOJONEGORO : Studi Kasus di Kantor DPRD Bojonegoro

Wijianti, Cindi (Unknown)
Suhindarno, Heny (Unknown)
Lukito, Cahya (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan sebagai bentuk evaluasi dan kepedulian terhadap kinerja bagian badan pembentukan peraturan daerah atau kinerja anggota legislatif dalam penyusunan peraturan daerah terutama , dalam hal produktivitas,kualitas,kuantitas pekerjaan ,ketetapan waktu,komitmen anggota,tanggung jawab,serta mengidentifikas faktor-faktor pendukung dan penghambat penyusunan peraturan daerah di DPRD Kabupaten Bojonegoro. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa hasil kinerja anggota legislatif bagian adan pembentukan peraturan daerah beserta pegawai sekretariat bagian persidangan dalam membuat peraturan daerah tahun 2020 belum mencapai target yang ditentukan dengan adanya beberapa faktor penghambat, disebabkan oleh beberapa faktor yang ada dalam indikator kinerja

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIAN

Publisher

Subject

Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Ilmu Administrasi Negara is a journal that provides scientific information aimed at researchers, research institutions, government agencies, and stakeholders. Jurnal Ilmu Administrasi Negara publishes manuscripts that focus on research results on government policy innovation. Jurnal Ilmu ...