JUREKA
Vol 1 No 1 (2022): Vol 1 No 1 (2022)

Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kalimantan Utara Tahun 2017-2021

HM, Irawati (Unknown)
Rusdy Setiawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Feb 2023

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah mengetahui dan menganalisis pengaruh indeks pembangunan manusia dan pertumbuhan suatu ekonomi di provinsi Kalimantan Utara. Variabel yang dikaji yaitu ada variabel bebas yaitu IPM dan variabel terikat yaitu pertumbuhan ekonomi yang diukur dengan indkator PDRB Harga Konstan di Kalimantan Utara. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuantitatif berdasarkan data statistk dari Badan Pusat Statistik (BPS) Kalimantan Utara, serta sebagian tinjauan literatur yang dilakukan dari berbagai sumber referensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa indeks pembangunan manusia berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Dimana apabila terjadi peningkatan angka indeks pembangunan manusia juga akan berpengaruh terhadap peningkatan angka pertumbuhan ekonomi di Provinsi Kalimantan Utara. Jika IPM tinggi maka pertumbuhan ekonomi akan tinggi

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jureka

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Pembangunan (JUREKA) terbit sebanyak 2 (dua) kali dalam satu tahun. Periode terbitan jurnal ini adalah pada bulan April dan November setiap tahunnya. Jurnal ini dikelola oleh Fakultas Ekonomi Universitas Borneo Tarakan. Kepada semua peneliti kami persilahkan untuk menerbitkan hasil ...