Jurnal Investasi Islam
Vol. 3 No. 2 (2022): Jurnal Investasi Islam

STRATEGI PENANGANAN PEMBIAYAAN BERMASALAH DI BMT BRINGIN HARJO NGAWI

Ardhian Putra, Govan (Unknown)
Linawati, Linawati (Unknown)
Iftihor, Iftihor (Unknown)
Mahmudi, Mahmudi (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Dec 2022

Abstract

Pembiayaan merupakan pinjaman yang diberikan oleh lembaga keuangan kepada masyarakat yang harus dikembalikan sesuai perjanjian dan ketentuan diawal, dalam berjalannya waktu nasabah ada yang mengalami keterlambatan pembayaran ada juga yang sampai mengalami pembiayaan bermasalah, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan cara datang langsung ke BMT Bringin Harjo. Hasil yang diperoleh pembiayaan bermasalah bisa ditangani secara bertahap.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

investi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

The Islamic Investment Journal (INVESTI) is a scientific journal in the field of economics and banking that is published twice a year. The manuscript was published in the form of a scientific work relating to: 1) Scientific research in the fields of economics, banking and non-bank finance. 2) ...