Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains
Vol. 12 No. 1 (2023): Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains

Penyusunan media komik pada materi sistem pertahanan tubuh kelas xi

Ayu Wandira (universitas tanjungpura)
Ruqiah Ganda Putri Panjaitan (Universitas Tanjungpura)
Titin Titin (Universitas Tanjungpura)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Pelitian ini tujuannya ialah untuk mengetahui kelayakan komik pada materi sistem pertahanan tubuh kelas XI. Pada metode ini bentuk penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R & D). Langkah - langkah penelitian yang dilakukan ialah potensi dan masalah, pengumpulan data, desain produk , dan validasi desain. Instrumen dalam penelitian ini ialah lembar validasi media komik. Pada lembar validasi kriteria penilaian dikembangkan dari modifikasi Tawila. Validasi media komik dilakukan oleh 2 orang dosen Pendidikan Biologi FKIP UNTAN, 1 orang dosen Pendidikan Kimia FKIP UNTAN  dan 3 orang guru bidang studi biologi yaitu  SMA 1 Sungai Kakap, SMA 2 Sungai Kakap, dan SMA Mujahidin Pontianak. Hasil validasi Media komik menggunakan rumus Aiken, dengan rata- ratanya 0,84 sehingga kesimpulan dari hasil validasi dapat dikatakan valid atau layak digunakan sebagai media komik

Copyrights © 2023