Socius: Social Sciences Research Journal
Vol 1, No 6 (2024): Januari

Penjajahan Barat atas Dunia Islam dan Perjuangan Kemerdekaan Negara-Negara Islam

Basri, Muhammad (Unknown)
Surodipo, Bagus (Unknown)
Fadillah, Nur (Unknown)
Simbolon, Nursyamsiah (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jan 2024

Abstract

Penelitian ini membahas penjajahan yang dilakukan oleh bangsa-bangsa Barat, terutama Britania Raya, Belanda, Perancis, dan Portugal terhadap dunia Islam. Penjajahan dimulai pada abad ke-15 selama ratusan tahun didorong motivasi ekonomi dan politik dengan beragam bentuk seperti dominasi perdagangan, pendudukan wilayah, hingga penanaman modal dan kolonisasi. Dampaknya mendalam di berbagai bidang kehidupan negara-negara Islam. Perlawanan sudah dimulai sejak periode awal penjajahan dan memuncak pada abad ke-20 didukung kebangkitan umat Islam dalam beragam bentuk perjuangan. Hasilnya negara-negara Islam merdeka secara politik meski menghadapi tantangan pemulihan kondisi pasca penjajahan. Penelitian ini penting untuk menganalisis keterkaitan antara imperialisme Barat dan bangkitnya nasionalisme di negara-negara Islam.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Socius

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial is a multi and interdisciplinary peer-reviewed academic research journal serving the broad social sciences community. The journal welcomes excellent contributions that advance our understanding on a broad range of topics including anthropology, sociology, ...