Jurnal Akuntansi, Perpajakan dan Auditing
Vol 2 No 1 (2021): Jurnal Akuntansi, Perpajakan dan Auditing

Pengaruh ROA, Leverage dan Ukuran Perusahaan Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan Sub-Sektor Otomotif dan Komponen Di BEI Periode Tahun 2012-2018

Sekar Utami (Unknown)
Suhono (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Apr 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh Return on assets (ROA), Leverage, dan Ukuran Perusahaan terhadap Tax avoidance pada perusahaan manufaktur sub-sektor otomotif dan komponen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pemilihan sampel digunakan purposive sampling, dan diperoleh 8 perusahaan manufaktur sub-sektor otomotif yang memenuhi persyaratan sebagai sampel penelitian. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari 3 variabel yang diuji, 2 terbukti mempengaruhi tax avoidance yaitu variable ROA, ukuran perusahaan. Sedangkan leverage tidak berpengaruh terhadap tax avoidance.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

japa

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Other

Description

Jurnal Akuntansi, Perpajakan dan Auditing (JAPA) E-ISSN: 2722-9823 is an open-access scientific journal published online through the Open Journal System. This journal is published by by the Faculty of Economics, Universitas Negeri Jakarta, Campus A, Rawamangun Muka, East Jakarta 13220, Telephone ...