Artikel ini membahas tentang analisis nilai patriotism dalam buku teks sejarah Indonesia kelas XI tentang Indonesia merdeka untuk di jadikan sebagai wacana pembelajaran disekolah. Penelitian ini menggunakan metode metode penelitian pustaka (Library research) dengan menggunakan sumber dan informasi pusataka menggunakan buku, jurnal ilmiah, dokumen lainya. Hasil pembahasan ini menujukkan nilai nilai patriotism yang terdapat pada materi turunan. Dalam meteri turunan ini terdapat banyak nilai patriotisme dalam proses kemerdekaan Indonesia. Dengan adanya analisis ini bias di implementasikan kepada siswa dengan mnecerminkan tokoh tokoh pejuang kemerdekaan menggunakan wacana yang telah di ssusun oleh guru. Penelitian di harapkan menjadikan insiparsi pembaca untuk lebih menghargai dan juga di jadikan sebagai bahan pembelajaran untuk masa kini dengan melihat peristiwa di masa lalu. Agar kedaulatan Indonesia, persatuan dan kesatuan tetap utuh. Selain itu bisadijadikan sebagai bahan pendukung guru dalam proses pembelajaran.
Copyrights © 2023