Jurnal Serambi Biologi
Vol. 8 No. 3 (2023): Jurnal Serambi Biologi

Keanekaragaman Jenis Capung (Odonata) di Blok Silayang Maninjau

Ega Putri Nur Aziza Aziza (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
03 Oct 2023

Abstract

Salah satu kawasan konservasi yang berada di Sumatera Barat pada daerah blok Silayang yaitu Cagar Alam Maninjau. Informasi tentang keanekaragaman jenis capung pada kawasan ini masih belum ada. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keanekaragaman jenis capung (Odonata) yang terdapat di kawasan blok Silayang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode jelajah area dan fotografi. Hasil penelitian ini menunjukkan indeks keanekaragaman jenis capung (Odonata) di kawasan Cagar Alam Maninjau Blok Silayang termasuk sedang.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

srmb

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Immunology & microbiology

Description

Artikel ilmiah yang dipublikasi adalah artikel dalam bidang biologi (biodiversitas, biosistematika, ekologi, fisiologi, genetika dan bioteknologi, biokimia) yang meliputi semua bentuk mahluk hidup mulai dari mikroba, fungi, tumbuhan, hewan, manusia dan ...