Danadyaksa Historica
Vol 3, No 2 (2023): Danadyaksa Historica

Perkembangan Ranting Muhammadiyah di Desa Sidorejo Kecamatan Muara Padang Kabupaten Banyuasin Tahun 1985-2023

Lestari, Ayu (Unknown)
Dina, Nurhayati (Unknown)
Yuliarni, Yuliarni (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi keingin tahuan penulis terhadap Perkembangan Ranting Muhammadiyah di Desa Sidorejo Kecamatan Muara Padang Kabupaten Banyuasin Tahun 1985-2023. Metode Penelitian yang digunakan peneliti adalah metode sejarah/historis dengan Jenis Penelitian yaitu deskriptif kualitatif. Peneliti menggunakan pendekatan geografi, sosiologi, agama, ekonomi, historis. Beberapa tujuan dalam penelitian: (1) Latarbelakang Berdirinya Ranting Muhammadiyah di Desa Sidorejo Kecamatan Muara Padang Kabupaten Banyuasin Tahun 1985-2023; (2) Perkembangan Ranting Muhammadiyah di Desa Sidorejo Kecamatan Muara Padang Kabupaten Banyuasin Tahun 1985-2023; (3) Dampak berdirinya Ranting Muhammadiyah bagi kahidupan Masyarakat Desa Sidorejo.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JDH

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Danadyaksa historica merupakan jurnal pendidikan sejarah dan ilmu sejarah yang memiliki arti penjaga kejayaan sejarah. Jurnal ini diharapkan dapat menjadi wadah untuk menampung berbagai artikel yang berkaitan dengan pendidikan sejarah dan ilmu sejarah. Sehingga jurnal ini dapat menambah wawasan dan ...